Menangis bukanlah satu dari tanda kelemahan maupun kekalahan. Air mata yang keluar, dapat menjadi obat alami bagi beberapa jenis penyakit. Sesekali menangis akan bermanfaat bagi kesehatan tubuh dan fikiran. Sering menangis tidaklah selalu identik dengan cengeng, memiliki mental lemah, dan penakut.
Mengalirkan air mata merupakan bentuk luapan emosi yang dapat disebabkan oleh rasa sedih ataupun bahagia. Menurut para ilmuwan, menangis memiliki banyak manfaat kesehatan seperti meningkatkan daya penyembuhan diri sendiri.
Kenapa wanita lebih mudah menangis?
Penelitan menunjukkan bahwa komposisi kimia dari air mata akibat emosi, berbeda dengan menangis akibat iritasi. Ketika mata terkena iritasi, beta-endorfin dan protein dikeluarkan bersama air mata untuk melawan rasa sakit. Fungsi air mata mirip dengan keringat dan urin. Ketiga cairan ini bermanfaat untuk membuang racun dari tubuh. Wanita mempunyai hormon prolaktin lebih tinggi dibandingkan pria, dimana hormon ini berkaitan dengan produksi air mata. Ketika usia wanita mencapai 12 hingga 18 tahun, produksi prolaktin meningkat sekitar 1 ½ kali lebih tinggi daripada pria.
1. Meredakan Stres
Dengan menangis akan menurunkan tingkat hormon stres, seperti endorphin, enkaphalin, leucine, dan prolactin. Selain tingkat stres menurun, menangis juga bermanfaat untuk membantu menurunkan hipertensi. Baca: 12 Cara Efektif Menghilangkan Stres Dengan Cepat
2. Menjaga penglihatan mata
Tanpa air mata, seseorang akan sulit untuk melihat benda. Cairan yang menetes ketika menangis dapat mencegah kekeringan pada membran mata. Jika membran ini tidak basah oleh cairan mata, dapat menyebabkan penglihatan kabur dan kebutaan. Untuk membuktikan fakta ini, jangan berkedip selama 60 detik. Tentu saja, cairan akan menggenangi kelopak mata secara otomatis. Penting: 10 Tips Cara Merawat Mata yang Benar
3. Memperbaiki suasana hati
Menangis akibat emosi memiliki 24 persen albumin, protein yang berperan dalam regulasi metabolisme tubuh. Ketika kadar mangan di dalam tubuh meningkat dapat memicu kegelisahan, mudah marah, dan gangguan emosi lainnya. Menangis adalah cara terbaik untuk mengontrol zat mangan di dalam tubuh.
4. Mematikan Bakteri
Cairan mata mengandung lisozom yang berguna sebagai antibakteri alami. Cairan mata ini mampu mematikan 95 persen dari berbagai jenis bakteri, butuh waktu sekitar 5 menit. Tanpa lisozom, bakteri yang tertimbun di mata akan menumpuk.
5. Membuang racun dari tubuh
Ahli biokimia, William Frey melakukan penelitian yang menunjukkan bahwa menangis akibat perubahan emosional ternyata mengandung toksin. Racun ini akan dikeluarkan bersama air mata.
6. Menghilangkan energi negatif di dalam tubuh
Berbagai masalah hidup dapat menimbulkan energi negatif yang tersimpan di dalam sistem limbik otak dan bagian tertentu di organ hati. Jika dibiarkan menumpuk, masalah ini dapat menimbulkan gangguan kesehatan. Dengan menangis akan mengurangi energi negatif, sehingga bahagia lebih mudah diraih.
7. Menguatkan keakraban dengan orang lain
Menangis tidak dapat dipaksakan, terutama di depan orang yang tidak dikenal. Hubungan dengan teman semakin akrab, ketika ia pernah menangis di hadapan Anda. Fakta ini ditulis oleh Ashley Montagu, yang dimuat pada majalah Science Digest.
Itulah manfaat kesehatan yang didapatkan dengan menangis. Ketika hati dan fikiran terbebani oleh banyak masalah, jangan ragu untuk meneteskan air mata. Ketika Anda tak kuat menahan sedih dan marah, menangislah. Jangan malu untuk mengalirkan air mata, asalkan tidak berlebihan. Bukan hanya wanita yang patut melakukannya, pria pun berhak meneteskan cairan mata ketika sedih mendalam. Semua orang tidak tahan untuk memandang matahari ketika bersinar terang. Namun, tahukah Anda bahwa matahari pun pernah menangis.
foto: lovelivehealth.com
Mengalirkan air mata merupakan bentuk luapan emosi yang dapat disebabkan oleh rasa sedih ataupun bahagia. Menurut para ilmuwan, menangis memiliki banyak manfaat kesehatan seperti meningkatkan daya penyembuhan diri sendiri.
Kenapa wanita lebih mudah menangis?
Penelitan menunjukkan bahwa komposisi kimia dari air mata akibat emosi, berbeda dengan menangis akibat iritasi. Ketika mata terkena iritasi, beta-endorfin dan protein dikeluarkan bersama air mata untuk melawan rasa sakit. Fungsi air mata mirip dengan keringat dan urin. Ketiga cairan ini bermanfaat untuk membuang racun dari tubuh. Wanita mempunyai hormon prolaktin lebih tinggi dibandingkan pria, dimana hormon ini berkaitan dengan produksi air mata. Ketika usia wanita mencapai 12 hingga 18 tahun, produksi prolaktin meningkat sekitar 1 ½ kali lebih tinggi daripada pria.
7 Manfaat Menangis Yang Luar biasa Untuk Kesehatan
1. Meredakan Stres
Dengan menangis akan menurunkan tingkat hormon stres, seperti endorphin, enkaphalin, leucine, dan prolactin. Selain tingkat stres menurun, menangis juga bermanfaat untuk membantu menurunkan hipertensi. Baca: 12 Cara Efektif Menghilangkan Stres Dengan Cepat
2. Menjaga penglihatan mata
Tanpa air mata, seseorang akan sulit untuk melihat benda. Cairan yang menetes ketika menangis dapat mencegah kekeringan pada membran mata. Jika membran ini tidak basah oleh cairan mata, dapat menyebabkan penglihatan kabur dan kebutaan. Untuk membuktikan fakta ini, jangan berkedip selama 60 detik. Tentu saja, cairan akan menggenangi kelopak mata secara otomatis. Penting: 10 Tips Cara Merawat Mata yang Benar
3. Memperbaiki suasana hati
Menangis akibat emosi memiliki 24 persen albumin, protein yang berperan dalam regulasi metabolisme tubuh. Ketika kadar mangan di dalam tubuh meningkat dapat memicu kegelisahan, mudah marah, dan gangguan emosi lainnya. Menangis adalah cara terbaik untuk mengontrol zat mangan di dalam tubuh.
4. Mematikan Bakteri
Cairan mata mengandung lisozom yang berguna sebagai antibakteri alami. Cairan mata ini mampu mematikan 95 persen dari berbagai jenis bakteri, butuh waktu sekitar 5 menit. Tanpa lisozom, bakteri yang tertimbun di mata akan menumpuk.
5. Membuang racun dari tubuh
Ahli biokimia, William Frey melakukan penelitian yang menunjukkan bahwa menangis akibat perubahan emosional ternyata mengandung toksin. Racun ini akan dikeluarkan bersama air mata.
6. Menghilangkan energi negatif di dalam tubuh
Berbagai masalah hidup dapat menimbulkan energi negatif yang tersimpan di dalam sistem limbik otak dan bagian tertentu di organ hati. Jika dibiarkan menumpuk, masalah ini dapat menimbulkan gangguan kesehatan. Dengan menangis akan mengurangi energi negatif, sehingga bahagia lebih mudah diraih.
7. Menguatkan keakraban dengan orang lain
Menangis tidak dapat dipaksakan, terutama di depan orang yang tidak dikenal. Hubungan dengan teman semakin akrab, ketika ia pernah menangis di hadapan Anda. Fakta ini ditulis oleh Ashley Montagu, yang dimuat pada majalah Science Digest.
Itulah manfaat kesehatan yang didapatkan dengan menangis. Ketika hati dan fikiran terbebani oleh banyak masalah, jangan ragu untuk meneteskan air mata. Ketika Anda tak kuat menahan sedih dan marah, menangislah. Jangan malu untuk mengalirkan air mata, asalkan tidak berlebihan. Bukan hanya wanita yang patut melakukannya, pria pun berhak meneteskan cairan mata ketika sedih mendalam. Semua orang tidak tahan untuk memandang matahari ketika bersinar terang. Namun, tahukah Anda bahwa matahari pun pernah menangis.
Tulis Komentar Anda!
7 Manfaat Menangis Yang Luar Biasa Untuk Kesehatan
4/
5
Oleh
Ethie D Ratna
Posted by:
Ethie D Ratna
Obat Alami Updated at :
11:38:00 PM
Komentar
Harap Berkomentar Secara Bijak demi kebaikan bersama.